Mengamati kejatuhan satu persatu brand modern market saat pandemi, cukup beralasan mengaitkannya dengan efek langsung COVID-19. Apakah benar demikian? Setelah diamati pertumbuhan/penurunan omset yang dialami beberapa brand besar tersebut, ternyata sudah berjalan sejak 5 hingga 7 tahun yang lalu. Pandemi ibaratnya gong yang membuat manajemen memutuskan menutup usaha-usaha tersebut. Sejatinya, […]
Monthly Archives: May 2021
Pentingnya menganalisa sebuah merek franchise sebelum Anda menggelontorkan dana untuk berinvestasi dalam bisnis franchise. Pasalnya, merek merupakan aset penting yang dimiliki sebuah usaha franchise. Tanpa merek yang sudah dikenal luas dan kuat, maka akan sulit bagi calon franchisee menjual produk bisnis. Berikut pertanyaan penting seputar merek yang ingin anda bidik: […]
Sebelum Menandatangi Perjanjian Franchise Wajib Anda Paham Isinya Agar Tidak Terjadi Kendala di Kemudian Hari Apa yang dimaksud perjanjian franchise? Perjanjian franchise adalah dokumen yang berisi hak dan kewajiban sebagai sebagai franchisee (terwaralaba) maupun franchisor (pewaralaba). Jika Anda sebagai franchisee, membeli franchise bisa jadi adalah investasi signifikan buat Anda. Meskipun […]
Apa langkah awal yang harus dilakukan franchisor untuk kesuksesan franchiseenya? Harus memulai dari “misi” agar franchiseenya sukses. Calon franchisor harus punya misi membuat franchiseenya sukses. Dari situlah tahapan awal untuk mewujudkan usaha bisa objektif dan efektif. Misi seperti apa? Misi yang harus dimiliki calon franchisor adalah dia memfranchisekan usahanya agar […]
Memasuki di kuarter ke dua tahun 2021 ini, Teraskita Hotel Jakarta managed by Dafam kembali mendapatkan kejutan yang luar biasa dimana hotel bintang 3 plus ini mendapatkan penghargaan Travellers’ Choice berturut-turut di tahun 2020 dan 2021 dari Trip Advisor, sebagai salah satu hotel terbaik di kategori destinasi liburan terbaik di […]
Apa yang dimaksud transparansi dalam franchise? Kejujuran adalah pangkal dari sebuah kepercayaan. Tanpa kejujuran, kepercayaan antar satu dengan yang lain akan sangat sulit untuk diwujudkan. Pengertian ini tidak hanya berlaku dalam kehidupan kita sehari-hari, melainkan juga sangat penting dalam berbisnis terutama dalam franchise. Franchisor dan franchise adalah mitra kerja yang […]