Semua pebisnis tentunya ingin agar bisnis yang dimilikinya mampu berkompetisi dan tetap eksis dalam jangka waktu yang panjang. Tapi dalam kenyataannya tidak semua pebisnis mampu untuk mempertahankan bisnisnya karena salah mengelola dan tidak care dengan customer-nya. Seperti telah saya tulis pada artikel-artikel sebelumnya bahwa Service Excellence adalah salah satu kunci […]
Yearly Archives: 2020
Apa bedanya terwaralaba yang optimistik dengan terwaralaba pesimistik? Fred Berni, konsultan franchise recruitment, menceritakan bahwa ketika kinerja bisnisnya sedang kurang baik, terwaralaba yang pesimistik biasanya akan mengeluh dan beranggapan bahwa pewaralaba seharusnya bertanggung jawab penuh terhadap penurunan kinerja gerai waralabanya. Tak jarang terwaralaba menuntut kinerja bisnis yang terus naik. Mereka […]
Salah satu hal yang cukup langka namun cukup sering dimintakan kepada saya untuk diceramahkan adalah hal ‘etika bisnis’. Dan pertanyaan sederhana yang pernah dilontarkan di antaranya adalah ‘apakah dalam situasi bersaing yang ketat seperti sekarang ini kita boleh mengekspos kekurangan competitor?’ Tentu saja saya jawab : boleh! Tetapi caranya harus […]
Waralaba sejatinya merupakan salah satu cara mengembangkan usaha, dan menurut UU Perdagangan waralaba merupakan salah satu cara distribusi produk (barang atau jasa) secara tidak langsung. Karena merupakan “salah satu cara”, maka sesungguhnya pelaku usaha biasanya melakukan langkah yang saya sebut sebagai “multi-strategy”. Tentu saja tulisan ini akan membahas multi-strategy terkait […]
Generasi milenial (Millennial Generation) adalah generasi yang lahir dalam rentang waktu awal tahun 1980-an hingga tahun 2000. Generasi ini sering disebut juga sebagai Gen-Y, Net Generation, Boomerang Generation, dan lain-lain. Para pengamat mengatakan, para generasi millennial adalah mereka yang tumbuh dan besar di saat teknologi digital dan penetrasi internet yang […]
Bicara tentang pelayanan customer (service) tidak pernah ada habisnya dan selalu menjadi topik yang sangat menarik. Banyak pihak yang setuju bahwa service sangat penting, namun tetap saja ada kelompok pebisnis yang tidak fokus pada service kepada customer. Namun fakta telah menunjukkan bahwa hanya service excellence yang menjadi faktor pembeda utama […]
Para tenaga penjual tentu harus memberikan presentasi kepada pelanggan atau calon pelanggan setiap hari. Hampir 80% peluang kesuksesan seorang penjual ditentukan oleh kemampuannya untuk memberikan presentasi yang efektif, meyakinkan, disertai rasa percaya diri. Presentasi yang bagus bisa mempermudah penjual untuk mendapatkan penjualan. Sebaliknya, presentasi yang dilakukan dengan buruk dan tidak […]
Salah mengelola arus kas dapat mengakibatkan lumpuhnya suatu bisnis, bahkan beberapa bisnis bubar karena kesalahan ini. Oleh karena itu dibutuhkan Laporan Keuangan yang akurat dan informatif untuk keperluan pengambilan keputusan maupun mendeteksi hal-hal yang tidak diinginkan.. Laporan Arus Kas Pada umumnya para pelaku bisnis level UKM memantau bisnisnya dengan pencatatan […]
Franchising membutuhkan cara pengelolaan tersendiri. Kenapa demikian? Karena penanganan cara pemasaran dengan sistem franchise ini berbeda dengan cara penanganan berbisnis pada umumnya. Dalam bisnis secara umum, semua kesempatan (opportunity) menjadi target pencapaian diri sendiri. Semua ini dikejar untuk dimiliki oleh bisnis itu sendiri. Semua ini dicapai untuk meningkatkan sales sehingga […]
Belakangan ini ada suatu fenonema baru di industri franchise Indonesia, yaitu mengembangkan group bisnis franchise. Menariknya para pemain yang mengembangkan group bisnis franchise adalah para pemain baru di bidangnya. Artinya, mereka baru beberapa tahun berhasil mengembangkan merek franchise, namun dalam waktu singkat menjelma menjadi group bisnis yang memiliki banyak merek […]
Ingin bisnis Franchise Anda berkembang dan tumbuh semakin besar? Relasi Anda semakin percaya dengan Anda? Kehidupan rumah tangga Anda juga semakin harmonis? Ada dua kata yang sangat menentukan corak hidup Anda. Kesalahan memilih kata yang dijadikan sebagai kendali hidup, akan berujung pada kehancuran. Sebaliknya, bila Anda tepat memilih kata yang […]
Istilah Viral Marketing tentunya sudah tidak asing lagi di telinga Anda. Tapi tidak ada salahnya dalam artikel ini saya membahas tentang topik ini agar Anda punya pemahaman yang benar tentang hal ini. Mungkin Anda masih ingat iklan perusahaan travel online di channel TV maupun Youtube yang membuat orang selalu ingat […]