Peluncuran resmi Belanja Nasional Holiday Sale 2025 dilakukan oleh Menko Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto, Menteri Perdagangan, Budi Santoso, Kepala Badan Pangan Nasional, Arief Prasetyo serta Ketua Umum Aprindo, Solihin pada Jumat, (13/6/2025) di gerai Indomaret Fresh Drive Thru Pahlawan Seribu,Tangerang Selatan, Banten. Holiday Sale 2025 merupakan program dari Asosiasi Pengusaha […]
Daily Archives: 13 Juni 2025
2 posts
Pria yang satu ini mendapatkan ide bisnis dari traveling ke Korea Selatan. Di negeri gingseng tersebut Bryan Djon mencicipi beberapa makanan. Ketika ia menemukan makanan coin cheese, cemilan khas Korea berbentuk bulat menyerupai koin dengan isian keju leleh yang gurih di bagian tengahnya, Bryan Djon pun kepincut untuk membuat kudapan […]